Spiga

Belajar Tidak Mengenal Waktu

Belajar menjadi kewajiban setiap insan. Belajar tidak mengenal batasan umur, baik muda maupun tua. Bahkan belajar tidak mengenal waktu dan tempat, dimana pun dan kapan pun kita wajib untuk terus dan terus belajar. Apalagi sekarang ini belajar dengan dukungan teknologi, sangat memudahkan untuk belajar.

Jika di masa dahulu belajar secara klasikal, antara guru, murid dan media belajar harus bertemu di dalam satu ruangan dan waktu yang bersamaan. Tuntutan belajar secara klasikal mengharuskan untuk bertemunya ketiga unsur tersebut dalam satu waktu dan tempat tertentu. Ini akan menjadi batasan bagi orang yang sibuk maupun terpisahnya tempat.

Sekarang saat internet sudah menjadi kebiasaan masyarakat dan menjadi rujukan dalam pencarian segala informasi, maka keterbatasan waktu dan tempat bisa diatasi. Dimanapun dan kapanpun seseorang yang menuntut ilmu, baik pelajar atau mahasiswa, tidak punya alasan untuk tidak bisa mendapatkan materi pemelajaran maupun tugas dari guru atau dosen.

Contoh nyata, UCSB Class Note, hanya dengan mendaftarkan diri di Social Learning Network, siapapun mengakses informasi dari berbagai arsip karya ilmiah yang disediakan dan ditulis oleh akademisi ternama. Termasuk, bagi Anda yang bergerak di bidang ilmu manajemen dan lingkungan, ESM 206 Class Note merupakan tempat yang mengesankan untuk mempelajarinya.







casino online - online casino guide to popular online casinos

1 comments:

Anonymous

March 5, 2009 at 12:43 PM

Halo kunjungan balik yah...